Fortuna

GUNUNG LEWOTOBI DAN YANG HILANG DARI KITA

Oleh : Silvester P. Hurit FLORES TIMUR, fortuna.press –  Erupsi gunung Lewotobi kali ini mengoyak perasaan kita semua. Korban berjatuhan. Duka tak terperikan. Ada yang melihat erupsi sebagai peristiwa alam yang tak bisa dielak. Ada lagi yang menghubungkan dengan perilaku…

Pater Dominikus Moi, SVD Berkarya Misi di Tempat yang Tidak Diinginkan

oleh : Simon Seran Pada tanggal 28 Juli 1999, Diakon Dominikus Moi, SVD mengikrarkan janji hidup  selibet melalui pentahbisan Imam Katolik di Hadakewa Lembata provinsi NTT. Sebelumnya,   para Diakon diberi kesempatan melamar pada tiga negara yang akan menjadi ladang untuk…

DARI NTT UNTUK KEDAULATAN RAKYAT INDONESIA

“Saatnya Gerakan Kopdit di NTT terutama untuk membuat sebuah manifesto bersama. Semacam persatuan dan kesatuan tekad gerakan untuk Satu Gerakan, Satu Tujuan, dan Satu Suara Untuk Demokrasi dan Kedaulatan Rakyat NTT “ Oleh : Suroto Malam ini saya ditelepon oleh…

Pasar Wuring di Maumere Sebuah Inovasi Pelayanan Publik, Lalu?

“Pemerintah Daerah mesti melakukan inovasi pendekatan paradigma baru yaitu kedepankan dialog atau “kulababong” sesuai budaya kita orang Maumere Kabupaten Sikka” Oleh : Fransiskus Sales (Pengamat Administrasi Publik) Pasar Wuring Maumere Kabupaten Sikka kian seksi. Meski merupakan sebuah contoh inovasi pelayanan…

ROMA Sawe Baa

“Kabupaten Sikka butuh pemimpin yang tegas, berani, bersih, dan paham tata kelola administrasi pemerintahan, keuangan serta komitmen utuh dalam penegakan hukum” Oleh Marianus Gaharpung, Dosen FH Ubaya- Surabaya SURABAYA, fortuna.press– Lagu yang sangat akrab di telinga anak anak SD di…

Mewujudkan Perekonomian Koperasi

“Koperasi harusnya berdiri dan beroperasi berdasar nilai-nilai swadaya, tanggung jawab sendiri, demokrasi, kesetaraan, pemerataan, dan solidaritas. Pengurus dan anggota koperasi wajib mempraktekkan nilai-nilai dan etika kejujuran, keterbukaan, tanggung jawab sosial dan kepedulian terhadap sesama” Oleh: Eva K Sundari (Institut Sarinah…

KOPERASI SIMPAN PINJAM DALAM PERSPEKTIF BISNIS

“Membangun adalah mempertahankan yang sudah baik agar tetap baik, memperbaiki yang belum baik untuk menjadi baik serta menciptakan kreativitas dan inovasi sesuai perkembangan Iptek” Oleh : Yoss. G. Pareira, Pengurus KSP Kopdit Pintu  Air, Direktur PT.Pintar Asia Resort Manusia sebagai…

Melacak Firdaus Yang Hilang dari Gunung Koya-Koya, Pesona Terbaik di Alor

Oleh : Gabriel L. Tang, Kontributor Majalah Fortuna, Alor KALABAHI, fortuna.press – Gunung Koya-Koya merupakan gunung tertinggi di Kabupaten Alor, Nusa Tenggara Timur. Ketinggiannya mencapai 1800 meter diatas permukaan laut (dpl). Letaknya di Kecamatan Alor Timur dengan jarak tempuh kurang…

Manajemen Bank NTT Saat Ini yang Terbaik, Mereka adalah Para Leader Yang Disiapkan

“Jadi dari 29 orang yang disiapkan muncul 5 Leader yang saat ini memimpin di Bank NTT, masih terdapat lagi beberapa yang mampu memimpin Bank ini di masa yang akan datang” Mantan Dirut Bank NTT, Daniel Tagu Dedo *)  Direksi Bank…

Inilah Alasan, Mengapa Anda Harus Bergabung Dengan KSP KOPDIT Obor Mas

Oleh : Martonsius Juang, Humas KSP Kopdit Obor Mas Koperasi Kredit atau Credit Union (CU) kini benar-benar telah menjadi primadona bagi masyarakat provinsi Nusa Tenggara Timur.  Bagaimana tidak, hampir seluruh wilayah provinsi NTT berdiri megah bangunan Koperasi Kredit (Kopdit) dengan…

Kantor Pusat Kopdit Pintu Air. Foto : Fortuna